OPTIMASI KINERJA PROTOKOL AODV DENGAN STATIC INTERSECTION NODE

Johan Ericka Wahyu Prakasa, Radityo Anggoro, Waskitho Wibisono

Abstract


VANET adalah sebuah pengembangan teknologi yang memungkinkan komunikasi antar kendaraan meskipun tidak terdapat koneksi secara langsung antara kendaraan yang berkomunikasi. Untuk meningkatkan performa protokol routing, maka pada penelitian ini akan ditambahkan SIN (Static Intersection Node). Static Intersection Node adalah RSU (Road Side Unit) yang diletakkan di persimpangan jalan (intersection). Fungsi dari Static Intersection Node pada penelitian ini adalah sebagai repeater untuk membantu mengirimkan paket data ke kendaraan lain yang berada disekitarnya sehingga dapat meningkatkan Packet Delivery Ratio serta meminimalkan Packet Loss dan End to End Delay.

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j24068535.v14i2.a568

Refbacks

  • There are currently no refbacks.